Akad Nikah Putri Pemred Mimbar Umum Berlangsung Khidmat di Medan

admin

- Redaksi

Sabtu, 15 Februari 2025 - 18:22 WIB

5040 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan |  Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumatera Utara, H. Farianda Putrasinik, SE, menjadi saksi pernikahan putri bungsu Pemimpin Redaksi (Pemred) koran Mimbar Umum, Jalaluddin, pada Minggu (15/2).

Akad nikah yang berlangsung khidmat digelar di Masjid Al Ma’ruf, Jalan Sidorukun, Medan, dan dihadiri oleh keluarga besar kedua mempelai.

Tuan kadi pernikahan, Drs. Syahrudi, dalam khutbah nikahnya menyampaikan bahwa pernikahan merupakan ibadah terpanjang dalam kehidupan dan bagian dari sunnah Rasulullah.

Ia berpesan kepada pasangan pengantin, Roni Pratama, SH, dan Khairi Wahyuni, S.I, agar senantiasa berpegang teguh pada Al-Qur’an dan Sunnah dalam mengarungi kehidupan rumah tangga.

“Dalam berumah tangga pasti akan ada tantangan, terutama di tiga tahun pertama pernikahan,” ujarnya.

Sementara itu, Ketua PWI Sumut, H. Farianda Putra Sinik, SE, mengapresiasi kepercayaan yang diberikan kepadanya sebagai saksi pernikahan putri bungsu Jalaluddin, yang dikenal sebagai tokoh pers di Sumatera Utara.

“Kami mendoakan agar kedua mempelai menjadi keluarga sakinah, mawaddah, wa rahmah,” pungkasnya. (FAZ)

Berita Terkait

Hoaks Penggunaan HP di Lapas I Medan: Kalapas Tegaskan Fakta Sesungguhnya dan Raih Apresiasi atas Pembinaan WBP Humanis
Solidaritas GM FKPPI dan Rico-Zaki, Inspirasi untuk Medan Lebih Baik
Kasus Sengketa Tanah Helvetia, Warga Gaperta Akui Tanah 13 Hektar Milik Hardjo B
Penasihat Hukum Terdakwa: Tuntutan Jaksa Cacat Formil, Eks Dirut RSUP Haji Adam Malik Harus Dibebaskan
Berantas Narkoba, Timsus Polda Sumut Hadiahi Timah Panas 28 Tersangka, Ratusan Kg Sabu dan Puluhan Ribu Ekstasi Disita
Pelantikan DPC GRIB Jaya Medan, Hercules Rosario Marshal Tekankan Sinergi dengan Pemerintah
Tidak Sesuai Perkap Kapolri, Kasat Reskrim Tebingtinggi Dipropamkan
Bobby Nasution Ditantang Lembaga MPSU Untuk Copot Camat Medan Area, Yang Diduga Berani Kangkangi Perwal Nomor 21 Tahun 2021 Jika Maju Cagubsu

Berita Terkait

Jumat, 7 Maret 2025 - 20:30 WIB

Aksi Sosial Propam Polda Aceh Berbagi Takjil, Warga Sangat Antusias

Jumat, 28 Februari 2025 - 00:34 WIB

Setelah Diserang Surat Hoaks BPMA, Beredar Foto Makmun dan Fahrudin dengan Menteri Bahlil

Kamis, 27 Februari 2025 - 17:14 WIB

Kodam IM Lestarikan Tradisi Meugang, Perkuat Silaturahmi dan Keimanan.

Minggu, 23 Februari 2025 - 11:44 WIB

Ketum PPA Prof.Dr. Marniati Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Gampong Ateuk Pahlawan

Jumat, 21 Februari 2025 - 14:21 WIB

Panen Perdana Terong di Rutan Kelas IIB Ternate, Warga Binaan Berkontribusi untuk Ketahanan Pangan

Kamis, 20 Februari 2025 - 09:19 WIB

Razia Rutin di Rutan Soa Siu, Petugas Temukan Barang Terlarang

Selasa, 18 Februari 2025 - 23:59 WIB

Ir. Mawardi ST Mewakili Gubernur Aceh H. Muzakkir Manaf Kukuhkan DPD HPJI Aceh

Selasa, 18 Februari 2025 - 22:38 WIB

PLN UID Aceh Pastikan Kontrak Gabungan Pekerjaan Pemborongan Pelayanan Teknik (TAD) Dan Inspeksi Jaringan Distribusi Telah diproses Sesuai dengan Regulasi yang Berlaku

Berita Terbaru

PEKANBARU

Disdik Riau Larang Sekolah Terlibat Pengadaan Seragam

Jumat, 7 Mar 2025 - 17:25 WIB